Solusi Gagal Shutdown Windows 8 - Mang Kompi
News Update
Loading...

Selasa, 17 Juni 2014

Solusi Gagal Shutdown Windows 8

----YOU ADS---
----YOU ADS---
Solusi Gagal Shutdown Windows 8
Solusi Gagal Shutdown Windows 8 - Halo sahabat MangKompi kali ini saya share tentang komputer, kebetulan waktu kemarin ini teman saya bertanya tentang Shutdown Windows 8 Gagal Terus, saya pun menjawab lalu bagaimana sobat mematikan laptop atau komputernya? dengan menekan tombol power dan tahan 5 detik. Itulah cara shutdown windows kebanyakan orang tidak tahu bahwa cara seperti itu sangatlah salah dengan menekan tombol power tahan 5 detik itu salah karena akan mengakibatkan motherboard cepat rusak dan tentu saja bersangkutan dengan Harddisk. Untuk itu inilah Solusi Gagal Shutdown Windows 8.

Solusi Gagal Shutdown Windows 8



  • Usahakan anda sebelum mematikan laptop atau komputer lihat dahulu apabila ada sebuah aplikasi atau pekerjaan masih berjalan, biasanya pada saat aplikasi masih ada yang berjalan akan ada dialog pemberitahuan, tapi terkadang tidak ada dan langsung hang (Hang keadaan diam tidak terjadi Shutdown).
    Solusi Gagal Shutdown Windows 8
    Hasil Task Manager
    Solusi Gagal Shutdown Windows 8
    Cara menampilakan task manager
  • Apabila tidak tahu dimana sajakah aplikasi yang masih berjalan, caranya dengan menekan klik kanan pada taskbar dan pilih Task Manager. Disana banyak sekali aplikasi yang sedang berjalan.
Keterangan : Jangan sesekali anda mematikan aplikasi tanpa melihat apa aplikasi itu kegunaannya, bisa-bisa anda salah mematikan aplikasi Windows (Bisa mengakibatkan hang).
----YOU ADS---
----YOU ADS---

Share with your friends

Give us your opinion

2 comments

Ini dia yg saya cari, Gan dengan mematikan salah stu aplikasi ini berhasil. Thanks gan ! :D

Thank balik gan, Sama-sama. :D

How To Use
  • Put the link on the
  • Generate Link box with http:// or https://
  • Use  CTRL + V  on keyboard to put the link.
  • Click Generate button to get encrypted link.
  • Click Copy URL button.
  • Done